Definasi orang yang di beri Nikmat
(Date written : 11 Nov 2013 )
(Last update : 05 Nov 2017)
Siapakah orang yang di beri Nikmat seperti dalam ayat :
Al-Fatihah 1 : 7
صِرٰطَ الَّذِينَ أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ غَيْرِ الْمَغْضُوبِ عَلَيْهِمْ وَلَا الضَّآلِّينَ
● (iaitu) Jalan orang-orang yang telah Engkau beri NIKMAT kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat. ●
Definasi orang yang diberi NIKMAT :
Maryam 19 : 58
أُولٰٓئِكَ الَّذِينَ أَنْعَمَ اللَّهُ عَلَيْهِم مِّنَ النَّبِيِّۦنَ مِن ذُرِّيَّةِ ءَادَمَ وَمِمَّنْ حَمَلْنَا مَعَ نُوحٍ وَمِن ذُرِّيَّةِ إِبْرٰهِيمَ وَإِسْرٰٓءِيلَ وَمِمَّنْ هَدَيْنَا وَاجْتَبَيْنَآ ۚ إِذَا تُتْلٰى عَلَيْهِمْ ءَايٰتُ الرَّحْمٰنِ خَرُّوا سُجَّدًا وَبُكِيًّا ۩
● Mereka itu adalah orang-orang yang telah diberi NIKMAT oleh Allah, iaitu para NABI dari keturunan Adam, dan dari orang-orang yang Kami angkat bersama Nuh, dan dari keturunan Ibrahim dan Israil, dan dari ORANG-ORANG YANG TELAH KAMI BERI PETUNJUK (HADAINA) dan telah Kami pilih. Apabila dibacakan ayat-ayat Allah Yang Maha Pemurah kepada mereka, maka mereka menyungkur dengan bersujud dan menangis. ●
An-Nisa' 4 : 69
وَمَن يُطِعِ اللَّهَ وَالرَّسُولَ فَأُولٰٓئِكَ مَعَ الَّذِينَ أَنْعَمَ اللَّهُ عَلَيْهِم مِّنَ النَّبِيِّۦنَ وَالصِّدِّيقِينَ وَالشُّهَدَآءِ وَالصّٰلِحِينَ ۚ وَحَسُنَ أُولٰٓئِكَ رَفِيقًا
● Dan barangsiapa yang MENTAATI Allah dan Rasul(Nya), mereka itu akan BERSAMA-SAMA dengan orang-orang yang dianugerahi NIKMAT oleh Allah, yaitu: NABI-NABI, SIDDIQIIN, SYUHADA dan S°OLIHIIN. Dan mereka itulah teman yang sebaik-baiknya. ●
Deduksinya, orang yang mendapat Nikmat Allah adalah :
1) Nabi-nabi / Rasul-rasul
2) Pengikut setia semua Nabi
3) S°iddiqin
4) Syuhada
5) S°olihin
6) Muhtadin - orang yang di beri petunjuk
7) Orang yang Allah pilih.
8) Orang yang Taat kepada Allah dan Rasul.
(Date written : 11 Nov 2013 )
(Last update : 05 Nov 2017)
Siapakah orang yang di beri Nikmat seperti dalam ayat :
Al-Fatihah 1 : 7
صِرٰطَ الَّذِينَ أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ غَيْرِ الْمَغْضُوبِ عَلَيْهِمْ وَلَا الضَّآلِّينَ
● (iaitu) Jalan orang-orang yang telah Engkau beri NIKMAT kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat. ●
Definasi orang yang diberi NIKMAT :
Maryam 19 : 58
أُولٰٓئِكَ الَّذِينَ أَنْعَمَ اللَّهُ عَلَيْهِم مِّنَ النَّبِيِّۦنَ مِن ذُرِّيَّةِ ءَادَمَ وَمِمَّنْ حَمَلْنَا مَعَ نُوحٍ وَمِن ذُرِّيَّةِ إِبْرٰهِيمَ وَإِسْرٰٓءِيلَ وَمِمَّنْ هَدَيْنَا وَاجْتَبَيْنَآ ۚ إِذَا تُتْلٰى عَلَيْهِمْ ءَايٰتُ الرَّحْمٰنِ خَرُّوا سُجَّدًا وَبُكِيًّا ۩
● Mereka itu adalah orang-orang yang telah diberi NIKMAT oleh Allah, iaitu para NABI dari keturunan Adam, dan dari orang-orang yang Kami angkat bersama Nuh, dan dari keturunan Ibrahim dan Israil, dan dari ORANG-ORANG YANG TELAH KAMI BERI PETUNJUK (HADAINA) dan telah Kami pilih. Apabila dibacakan ayat-ayat Allah Yang Maha Pemurah kepada mereka, maka mereka menyungkur dengan bersujud dan menangis. ●
An-Nisa' 4 : 69
وَمَن يُطِعِ اللَّهَ وَالرَّسُولَ فَأُولٰٓئِكَ مَعَ الَّذِينَ أَنْعَمَ اللَّهُ عَلَيْهِم مِّنَ النَّبِيِّۦنَ وَالصِّدِّيقِينَ وَالشُّهَدَآءِ وَالصّٰلِحِينَ ۚ وَحَسُنَ أُولٰٓئِكَ رَفِيقًا
● Dan barangsiapa yang MENTAATI Allah dan Rasul(Nya), mereka itu akan BERSAMA-SAMA dengan orang-orang yang dianugerahi NIKMAT oleh Allah, yaitu: NABI-NABI, SIDDIQIIN, SYUHADA dan S°OLIHIIN. Dan mereka itulah teman yang sebaik-baiknya. ●
Deduksinya, orang yang mendapat Nikmat Allah adalah :
1) Nabi-nabi / Rasul-rasul
2) Pengikut setia semua Nabi
3) S°iddiqin
4) Syuhada
5) S°olihin
6) Muhtadin - orang yang di beri petunjuk
7) Orang yang Allah pilih.
8) Orang yang Taat kepada Allah dan Rasul.
Ulasan
Catat Ulasan